GiO Soft Pink Dental Laser Gum Rejuvenation

GiO Dental Laser adalah perawatan gigi dengan teknologi laser canggih untuk prosedur yang lebih presisi, minim rasa sakit, dan cepat. Digunakan untuk perawatan gusi, pengangkatan karang gigi, serta gigi sensitif, memastikan hasil yang aman, nyaman, dan efektif.

Treatment Details Hero Image

Kunjungi sekarang juga dan dapatkan promo-promo menarik!

Treatment Details Background
image

GiO Gum Rejuvenation

Apa Itu GiO Dental Laser?

GiO Dental Laser adalah perawatan untuk mencerahkan warna gusi yang menggelap akibat faktor genetik, kebiasaan merokok, atau kondisi tertentu. Prosedur ini lebih dikenal sebagai gum bleaching, yang bertujuan menghilangkan pigmentasi berlebih pada gusi sehingga menghasilkan tampilan yang lebih sehat dan merata.

 

Kenapa Perlu GiO Dental Laser?

Warna gusi yang tidak merata atau lebih gelap dapat mempengaruhi estetika senyum. GiO Dental Laser membantu mengatasi pigmentasi gusi secara aman dan efektif, meningkatkan kepercayaan diri tanpa prosedur yang menyakitkan. Dengan teknologi modern, perawatan ini memberikan hasil yang lebih cepat, minim rasa sakit, dan tahan lama.

 

Keunggulan GiO Dental Laser

- Mengurangi pigmentasi gusi untuk tampilan yang lebih cerah dan sehat.

- Proses cepat dan minim rasa sakit dibandingkan metode konvensional.

- Hasil tahan lama, dengan perawatan yang aman untuk jaringan gusi.

- Meningkatkan estetika senyum dengan warna gusi yang lebih merata.

Ingin tahu lebih banyak tentang GiO Dental Laser dan prosedurnya? Hubungi MinCan sekarang untuk konsultasi di GiO Dental Care!

 

 

Hubungi Kami
image

GiO Gingivectomy

Apa Itu Gingivektomi?

Gingivektomi adalah prosedur bedah kecil yang melibatkan pengangkatan sebagian jaringan gusi. Prosedur ini biasanya dilakukan untuk mengatasi masalah kesehatan gusi, seperti hiperplasia gingiva (pembesaran gusi) atau infeksi gusi yang dapat mengganggu kesehatan mulut secara keseluruhan.

 

Kenapa Perlu GiO Gingivektomi?

Ada beberapa alasan mengapa gingivektomi perlu dilakukan. Salah satu alasan utamanya adalah untuk mengatasi nyeri gusi akibat pembesaran atau infeksi gusi. Selain itu, gingivektomi juga diperlukan jika gigi tertutup oleh jaringan gusi berlebih, yang dapat menghambat pembersihan gigi secara optimal, meningkatkan risiko penyakit gusi, dan mempengaruhi estetika senyum. Dengan prosedur ini, kebersihan mulut menjadi lebih mudah dan risiko infeksi dapat dikurangi.

 

Keunggulan GiO Gingivektomi

- Efektif mengurangi nyeri gusi dengan menghilangkan jaringan yang terinfeksi.

- Memudahkan pembersihan gigi, sehingga lebih optimal dalam menjaga kebersihan mulut.

- Meningkatkan estetika gusi untuk senyum yang lebih proporsional.

- Memberikan manfaat jangka panjang dalam menjaga kesehatan gusi dan gigi.

- Dilakukan oleh dokter spesialis periodonsia (Sp.Perio) untuk hasil yang lebih aman dan optimal.


Hubungi Admin sekarang untuk informasi lebih lanjut mengenai prosedur dan harga gingivektomi di GiO Dental Care!

Hubungi Kami

Layanan Terkait

Konsultasikan Dengan

Ahli Kami yang Terpercaya

Admin GIO Dental siap membantu memilihkan atau menjelaskan semua keluhan dan masalah gigimu.

Konsultasi Sekarang
Consult Background

Lokasi Strategis

Dekat dengan Anda

Kami hadir di lokasi strategis untuk memastikan akses mudah ke perawatan gigi terbaik. Temukan cabang klinik kami terdekat dan nikmati layanan profesional untuk senyum sehat Anda.

  1. Klinik Gigi Jogja GiO Dental Care Babarsari
  2. Klinik Gigi Jogja GiO Dental Care Jalan Kaliurang
  3. Klinik Gigi Jogja GiO Dental Care Godean
  4. Klinik Gigi Jogja GiO Dental Care Seturan
  5. Klinik Gigi Jogja GiO Dental Care Ambarukmo
  6. Klinik Gigi Jogja GiO Dental Care Gejayan
Yogyakarta (6)
Magelang (2)
Next
Semarang (1)
Jember (1)
Bali (2)

Cerita Pasien,

Senyum Terbaik

Simak pengalaman nyata pasien kami yang telah merasakan perawatan terbaik dan hasil senyum yang memuaskan.

img
img
img
img
img
img
image
image